Ketua Umum PSSI Erick Thohir Berperan di Balik Prestasi Tim U-23, Kata Pelatih Timnas Shin Tae Tae-yong

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 14 September 2023 - 23:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Tae-yong dan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Instagram.com/shintaeyong7777)

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Tae-yong dan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Instagram.com/shintaeyong7777)

HEISPORT.COM – Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong mengungkapkan latar belakang kesuksesan Timnas Indonesia juga tak lepas dari peran Ketua Umum PSSI Erick Thohir.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

“Pada zaman pak Erick Thohir komunikasi lebih lancar dan pak Ketum sering datang ke stadion. Jadi saya sangat senang sejak pak Erick Thohir jadi ketua umum.”

“Saya mengucapkan terima kasih kepada pak Erick Thohir atas dedikasinya terhadap Timnas dan sepak bola Indonesia,” kata Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong menyampaikan hal itu dalam unggahan video wawancara di akun media sosial @pengamatsepakbola.

“Karena pak Ketum sangat peduli sama Timnas, pemain, ofisial dan staf pelatih.”

“Makanya itu salah satu alasan sepak bola Indonesia bisa berkembang dan berprestasi,” ujar Shin Tae-yong  menambahkan.

Pelatih asal Korea Selatan itu juga mengaku kaget bisa memimpin Indonesia menghadapi juara dunia, Argentina.

Menurutnya itu adalah pengalaman yang sangat berharga bagi para pemain Timnas Indonesia tanpa harus melihat hasil dari pertandingan tersebut.

Shin Tae-yong bahkan berharap ke depan akan ada lagi laga uji coba melawan tim sekuat Argentina.

“Jujur sangat kaget, karena sebelumnya kita tidak pernah uji coba melawan tim sekuat Argentina.”

“Jadi, pertama ada berita kita lawan Argentina saya kaget. Walaupun kita kalah 2-0 itu sangat bagus untuk pengalaman pemain Timnas Indonesia dan kedepannya.”

“Saya berterima kasih kepada pak Erick Thohir. Tapi saya minta tolong kepada Erick kalau nanti ada kesempatan seperti itu (lagi), supaya sepak bola Indonesia tetap berkembang,” ujar Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong berhasil membawa tim U-23 lolos ke putaran final Piala Asia U-23 2024.

Inilah  pertama kali Indonesia memastikan diri lolos ke putaran final sejak turnamen tersebut digelar pertama kali pada 2013.

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

Shin Tae-yong  pun mengungkapkan rahasia kesuksesannya bersama Timnas Indonesia.

Shin Tae-yong  datang pertama kali ke Indonesia pada akhir tahun 2019 untuk mempersiapkan Timnas Indonesia U-20 yang akan berlaga di Piala Dunia U-20.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Namun saat itu Covid-19 melanda dan kejuaraan itu pun ditunda sampai akhir, ketika Piala Dunia U-20 digelar

Indonesia batal jadi tuan rumah sehingga kesempatan untuk berlaga di turnamen tersebut gagal.

Investor yang serius bisa mendapatkan 100% kepemilikan media online dengan nama domain super cantik ini. Silahkan ajukan penawaran harganya secara langsung kepada owner media ini lewat WhatsApp: 08557777888.

Kendati demikian proses terus berjalan untuk Timnas Indonesia dan saat berlaga di kualifikasi Piala Asia U-23.

Para pemain tadi punya kesiapan yang matang sehingga mampu menunjukkan kelasnya di babak kualifikasi.***

Berita Terkait

120 Ribu Penonton! MotoGP Mandalika 2024 Banjir Sorotan, Apa Kata Jokowi Tentang Event Ini?
Babak Akhir Menegangkan! Indonesia Nyaris Kalah, Tapi Tetap Lolos ke Piala Asia U-20!
Berkat Dukungan BRI, Kualitas Kompetisi BRI Liga 1 Membaik dan Ciptakan Perputaran Ekonomi Hingga Rp10,4 triliun
Bulu Tangkis Mendapat Sentuhan Baru di BDMNTN-XL, Siapakah Favorit Anda?
Event BDMNTN-XL di Jakarta Hadirkan Bintang Dunia Seperti Jonathan Christie dan Viktor Axelsen!
Sejalan dengan Rencana Sepak Bola Tahun 2045, PSSI Dukung Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak
Timnas U-23 Indonesia Berhasil Benamkan Australia 1-0, Komang Teguh Bobol Gawang Australia
VIDEO – Inilah Pertanyan Ketua Umum PSSI Erick Thohir ke Belasan Ribu Pendukung Prabowo – Gibran Soal Sepak Bola
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Minggu, 29 September 2024 - 23:20 WIB

120 Ribu Penonton! MotoGP Mandalika 2024 Banjir Sorotan, Apa Kata Jokowi Tentang Event Ini?

Sabtu, 28 September 2024 - 15:50 WIB

Berkat Dukungan BRI, Kualitas Kompetisi BRI Liga 1 Membaik dan Ciptakan Perputaran Ekonomi Hingga Rp10,4 triliun

Selasa, 24 September 2024 - 21:45 WIB

Bulu Tangkis Mendapat Sentuhan Baru di BDMNTN-XL, Siapakah Favorit Anda?

Jumat, 6 September 2024 - 20:11 WIB

Event BDMNTN-XL di Jakarta Hadirkan Bintang Dunia Seperti Jonathan Christie dan Viktor Axelsen!

Jumat, 24 Mei 2024 - 10:34 WIB

Sejalan dengan Rencana Sepak Bola Tahun 2045, PSSI Dukung Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Sabtu, 20 April 2024 - 11:56 WIB

Timnas U-23 Indonesia Berhasil Benamkan Australia 1-0, Komang Teguh Bobol Gawang Australia

Kamis, 8 Februari 2024 - 12:31 WIB

VIDEO – Inilah Pertanyan Ketua Umum PSSI Erick Thohir ke Belasan Ribu Pendukung Prabowo – Gibran Soal Sepak Bola

Jumat, 19 Januari 2024 - 17:05 WIB

Ini Strategi Andalan Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia yang Malam Ini Berlaga Lawan Vietnam

Berita Terbaru

Ilustrasi. (Dok. pexels.com)

Lifestyle

5 Alasan Kenapa Popok Dewasa Lifree Banyak Dibeli

Rabu, 2 Okt 2024 - 17:01 WIB